Sekedar Sampahan Saja, Silahkan Menghujat Atau Memuji Tapi Sejujurnya Saya Lebih Suka Ditraktir Kopi
Setelah sekian lama vakum dari perbloggin'an akhirnya saya mengumpulkan niat untuk bercerita sedikit tentang isi kepala saya. Ini juga sebagai selebrasi paska menghapus blogspot yang lama. Bukannya tida mau melanjutkan yang lama, tapi isi blog saya sebelumnya memang benar-benar sampah. Jangakan tulisannya, designnya pun sudah cukup membuat teman saya malu kenal dengan saya. Jangan kaget bilamana isi blog saya tida selaras antara post dengan post yang lainnya, namanya juga sekedar celotehan. Semoga blog ini bisa menjadi mesin waktu untuk dibaca kembali di lain waktu, bagi saya dan bagi kamu!.
PS: Menurut saya blog adalah sarana komunikasi satu arah sekaligus menghibur pembaca juga, jadi tida usah sungkan untuk meninggalkan komentar, selamat menikmati
0 comments: